FAQ Pembelian Hewan Kurban Melalui BSI Mobile
Dapatkan ragam informasi promo dan edukasi keuangan syariah, ikuti Instagram
No | Question | Answer |
1 | Apa yang dimaksud fitur Kurban pada BSI Mobile | Fitur Kurban adalah salah satu sub menu pada menu Pembelian di BSI Mobile untuk memudahkan nasabah / user BSI Mobile dalam pembelian hewan Kurban secara mudah dan praktis. |
2 | Bagaimana cara melakuan pembelian hewan Kurban pada BSI Mobile |
Alur Pembelian Kurban di BSI Mobile
|
3 | Bagaimana konsep membeli hewan kurban melalui BSI Mobile? | Nasabah melakukan pembelian hewan kurban melalui BSI Mobile, selanjutnya supplier akan mendapatkan notifikasi transaksi tersebut, dan menyediakan hewan kurban sebagaimana pilihan nasabah saat bertransaksi. Selanjutnya supplier akan melakukan penyembelihan hewan kurban pada Idul Adha, dan melakukan penyaluran pada titiktitik penyembelihan hewan kurban. Selanjutnya nasabah akan mendapatkan report melalui email nasabah. |
4 | Apakah nasabah bisa mendapatkan bagian dari hewan kurbannya? | Saat ini penyaluran kurban dilakukan secara langsung oleh supplier sehingga nasabah tidak mendapatkan bagian dari hewan kurbannya |
5 | Apakah nasabah dapat berkurban atas nama yang lain? | Nasabah dapat berkurban melalui nama orang lain seperti untuk orang tua, anak, saudara dll dengan mencantumkan nama orang tersebut pada field Atas Nama Kurban pada screen pembelian BSI Mobile |
6 | Apakah nasabah dapat menyaksikan penyembelihan hewan kurbannya? | Beberapa mitra dapat menyaksikan proses penyembelihan hewan melalui channel yang disediakan oleh supplier |
7 | Kapan nasabah akan mendapatkan report penyaluran hewan kurban? | Pengiriman report dilakukan oleh supplier dalam rentang waktu yang sudah ditentukan. Report akan dikirimkan ke email yang sudah diinputkan nasabah saat melakukan transaksi pembelian kurban |
8 | Lembaga AMIL apa saja yang ada di menu Kurban BSI Mobile? | Saat ini Lembaga AMIL yang terintegrasi dalam menu Pembelian Hewan Kurban pada BSI Mobile ada 17 Laznas |
PRODUCT KNOWLEDGE FITUR PEMBELIAN HEWAN KURBAN PADA BSI MOBILE PT BANK SYARIAH INDONESIA, Tbk
Fitur Kurban BSI Mobile adalah salah satu submenu pada menu Pembelian di BSI Mobile untuk memudahkan nasabah / user BSI Mobile membeli hewan kurban secara mudah dan praktis.
• Langkah Pembelian Hewan Kurban Melalui BSI Mobile
• Manfaat
• Konfirmasi Pemesanan dan Laporan Pelaksanaan Kurban
Nasabah akan mendapatkan konfirmasi dan laporan pembelian hewan Kurban melalui Email yang diinput nasabah saat melakukan pemesanan pada menu Pembelian Kurban di BSI Mobile
Dapatkan ragam informasi promo dan edukasi keuangan syariah, ikuti Instagram