Info Waspada Penipuan Layanan CUZ BSI - Bank Syariah Indonesia

28 Febuari 2025 | Informasi Nasabah

Bagikan:   
facebook twitter wa

 

Info Tentang CUZ BSI 

Menghadirkan layanan Transaction Banking kelas bank syariah global

CUZ BSI memilik beberapa keunggulan yaitu:

1. Rich Features dan Dashboard yang informatif​
Fitur yang lengkap baik dari sisi penerimaan, pembayaran,liquidity management dan risk management. Bewize memberikan informasi yang diperlukan mengenai cara penggunaan dan kinerja untuk memudahkan nasabah mengaksses layanan dan meningkatkan visibilitas transaksi.

2. Embedded support saat transaksi berlangsung​
Bewize dapat memberikan support users yang menghadapi kendala saat transaksi dan memberikan saran perbaikan agar transaksi dapat berjalan dengan baik. Bewize juga memiliki fitur Online helpdesk dan fitur Sanggah transaksi.

3. Monitoring & Rekonsiliasi Transaksi mudah​
Bewize memiliki tools monitoring ‘transaction in progress’ sehingga user dapat memonitor progress persetujuan transaksi di setiap lini user. Proses rekonsiliasi juga dapat dilakukan dengan lebih mudah melalui pemanfaatan engine Virtual Account yang baru.

4. Fitur Zakat sebagai dukungan terhadap Islamic Ecosystem

Nasabah dapat melakukan registrasi untuk mendapatkan Nomor Pokok Wajib Zakat dari Baznas, ​

melakukan pembayaran Zakat perusahaan, mencetak bukti setor zakat yang dapat digunakan sebagai pengurang pajak

5. Teknologi terkini dan Keamanan​
Microservice technology, dan API ready. Keamanan bertransaksi menggunakan matriks approval serta otorisasi transaksi menggunakan token

Nikmati Layanan Klik

 

Promo