20 Febuari 2025 | #WaspadaPenipuan
Di era digital yang semakin berkembang, transaksi keuangan semakin banyak dilakukan secara online. Sayangnya, semakin berkembangnya teknologi juga diiringi dengan meningkatnya kasus penipuan yang bertujuan mencuri informasi pribadi seseorang. Para pelaku kejahatan siber menggunakan berbagai modus untuk mencuri data pribadi masyarakat. Oleh karena itu, penting untuk mengenali modus penipuan serta mengetahui cara melindungi diri agar data pribadi tetap aman.
Modus Penipuan yang Sering Terjadi
Bagaimana Cara Melindungi Data Pribadi dari Penipuan?
Tips Penting untuk Sahabat:
Mari tingkatkan kewaspadaan dan ciptakan perbankan yang aman dan nyaman.